Peringati HSN Purbalingga Gelar Aneka Kegiatan
Purbalingga – Presiden Joko Widodo melalui Keppres Nomor 22 tahun 2015 menetapkan tanggal 22 Oktober sebagai Hari Santri Nasional (HSN). Di Kabupaten Purbalingga rangkaian peringatan HSN ke-5 ditandai dengan kegiatan Pekan Festival Santri yang dibuka secara resmi oleh Bupati Purbalingga, Dyah Hayuning Pratiwi (Tiwi) di Alun alun Purbalingga, Sabtu (19/10). Usai membuka Pekan Festival Santri …