Selama Masa Pandemi MIN 3 Purbalingga Terapkan Presensi Online
Purbalingga – Dalam rangka mengikuti program pemerintah dalam menekan dan menanggulangi penyebaran Corona virus disease 2019 (Covid-19) Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 3 Purbalingga menerapkan presensi /absensi online bagi para pendidik dan tenaga kependidikan sejak awal masa pandemi berlangsung. Hal tersebut dijelaskan Kepala MIN 3 Purbalingga Akbar Yuli Setianto di ruang kerjanya, Jumat (3/9/2021). Akbar menjelaskan, sebelum pandemi presensi / absensi di MIN 3 Purbalingga …
Selama Masa Pandemi MIN 3 Purbalingga Terapkan Presensi Online Read More »