RENCANA YANG KALAH
RENCANA YANG KALAH OLEH ABDUL RA’UB* Manusia hidup bermasyarakat ( zoon politicion ) tidak bisa dipungkiri serta saling berinteraksi satu sama dengan yang lainnya tentu merupakan bentuk kehidupan sehari-hari tanpa harus merendahkan sesamanya. Dalam bermasyarakat masih dijumpai banyak sekali etika dan estetika yang perlu dilestarikan. Kadangkala manusia dipenuhi egoisme pribadi atau egoisme lingkungan sehingga …