Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga

admin

Selamat Datang Tahun Pelajaran 2021/2022

Selamat datang tahun pelajaran 2021/2022.  Senin, 12 Juli 2021 merupakan hari pertama dimulainya KBM setelah siswa libur semester genap 2 pekan yang lalu. Masa pandemi covid-19 yang tak kunjung usai, membuat MTs Negeri 1 Purbalingga kembali menerapkan sistem pembelajaran daring (online). Namun hal itu tidak menyurutkan semangat belajar siswa-siswi dan juga guru pengampu mata pelajaran.  …

Selamat Datang Tahun Pelajaran 2021/2022 Read More »

Berhitung Lebih Menyenangkan dengan Benda-Benda Kongkrit

Berhitung Lebih Menyenangkan dengan Benda-Benda Kongkrit Oleh: Siwi Triyani, S.Pd.I   Dalam pengembangan pembelajaran guru harus memiliki kemampuan untuk memilih strategi, metode, alat pembelajaran dan teknik-teknik pembelajaran yang efektif, efesien sesuai dengan karakteristik siswa. Apalagi saat ini sekolah-sekolah menggunakan kurikulum tematik, yang mana dalam kurikulum ini antara guru dan siswa dituntut aktif, kreatif, dan inovatif …

Berhitung Lebih Menyenangkan dengan Benda-Benda Kongkrit Read More »

Menumbuhkan Semangat Belajar Pada Peserta Didik

Menumbuhkan Semangat Belajar Pada Peserta Didik Oleh : Ani Masruroh, S.Pd.I.*)             Manusia adalah seorang pembelajar sejati dimana dia akan selalu mempelajari lingkungan terus menerus baik secara langsung sebagai informasi atau sebagai bekal dan beradaptasi. Dan pembelajaran ini dimulai dari hal sederhana ketika peserta didik masih kecil seperti ketika dia belajar merasakan benda, berjalan atau …

Menumbuhkan Semangat Belajar Pada Peserta Didik Read More »

Media Audio Visual yang Menantang pada Pembelajaran IPA di MIM Pepedan

Media Audio Visual yang Menantang pada Pembelajaran IPA di MIM Pepedan Oleh : Suyatno, S.Pd.I*) PADA era modern seperti sekarang ini, teknologi sudah banyak dimanfaatkan untuk membuat media pembelajaran. Guru dapat mengemas materi pembelajaran menjadi lebih menarik sehingga pembelajaran tidak membosankan. Apalagi dunia anak adalah dunia bermain, mereka akan lebih senang dengan keunikan, kegembiraan dan …

Media Audio Visual yang Menantang pada Pembelajaran IPA di MIM Pepedan Read More »

Hening Cipta Bersama Cerminan Kebersamaan, Persatuan dan Gotong Royong

Hening Cipta Bersama Cerminan Kebersamaan, Persatuan dan Gotong Royong Purbalingga – Kegiatan Hening Cipta Bersama adalah kegiatan yang luar biasa, mencerminkan kebersamaan, persatuan dan gotong royong. Selain mendoakan mereka yang telah meninggal karena pandemi,  juga mengajak kita semua saling  berdoa bagi keselamatan bangsa Indonesia. Hal ini diungkapkan oleh Pengawas MI/RA/BA wilayah Kecamatan Kaligondang,  Suriah, dalam …

Hening Cipta Bersama Cerminan Kebersamaan, Persatuan dan Gotong Royong Read More »

Hening Cipta Bersama Cerminan Kebersamaan, Persatuan dan Gotong Royong

Hening Cipta Bersama Cerminan Kebersamaan, Persatuan dan Gotong Royong Purbalingga – Kegiatan Hening Cipta Bersama adalah kegiatan yang luar biasa, mencerminkan kebersamaan, persatuan dan gotong royong. Selain mendoakan mereka yang telah meninggal karena pandemi,  juga mengajak kita semua saling  berdoa bagi keselamatan bangsa Indonesia. Hal ini diungkapkan oleh Pengawas MI/RA/BA wilayah Kecamatan Kaligondang,  Suriah, dalam …

Hening Cipta Bersama Cerminan Kebersamaan, Persatuan dan Gotong Royong Read More »

Hening Cipta, Harapan dan Doa Untuk Indonesia

Hening Cipta, Harapan dan Doa Untuk Indonesia Purbalingga – Hampir 63.000  masyarakat Indonesia meninggal dunia karena kasus Covid-19. Dilansir dari pusat informasi Covid-19 Pusat,  976 dari tenaga kesehatan, 541 tokoh agama, selebihnya adalah tokoh masyarakat, relawan dan masyarakat umum lainnya. Kasus penderita covid juga semakin naik dengan sangat tajam. Kondisi yang seperti ini membuat keprihatinan …

Hening Cipta, Harapan dan Doa Untuk Indonesia Read More »

Ribuan Orang Wafat, Menag Ajak Masyarakat Doa dan Hening Cipta

Siaran PersKementerian Agama Ribuan Orang Wafat, Menag Ajak Masyarakat Doa dan Hening Cipta Ribuan masyarakat Indonesia meninggal karena pandemi Covid-19. Mereka berasal dari tenaga kesehatan, para relawan, tokoh agama, tokoh masyarakat, dan masyarakat umum lainnya. Data Satgas Penanganan Covid-19, saat ini lebih 62 ribu masyarakat Indonesia yang meninggal dari 2,38 juta kasus Covid-19. Menteri Agama …

Ribuan Orang Wafat, Menag Ajak Masyarakat Doa dan Hening Cipta Read More »

Ratusan Penyuluh Sosialisasikan SE Menag ke Ribuan Titik Lokasi di Purbalingga

  Purbalingga – Sejumlah 170 Penyuluh Agama Islam di jajaran Kantor Kementerian Agama kabupaten Purbalingga melakukan Gerakan Sosialisasi Surat Edaran (SE) Menteri Agama RI No. SE.17 ke ribuan titik lokasi di kabupaten Purbalingga. Ketua Kelompok Kerja Penyuluh Agama Islam (Pokjaluh) kabupaten Purbalingga Khikam Aziz dalam keterangannya Jumat (9/7/2021) menjelaskan, kegiatan tersebut digelar secara serentak  Senin …

Ratusan Penyuluh Sosialisasikan SE Menag ke Ribuan Titik Lokasi di Purbalingga Read More »

Alumni MI Muhammadiyah Panican Siap Melanjutkan Pendidikan Kemana Saja

Purbalingga –  Bersyukur adalah ungkapan yang paling tepat untuk kita lakukan, sekalipun dimasa pandemi Covid 19 yang serba penuh dengan keterbatasan ini kami keluarga besar MI Muhammadiyah Panican tetap bersyukur dan merasa bangga karena alumni MI Muhammadiyah Panican tahun ini dapat melanjutkan pendidikan ke jenjang selanjutnya 100%.  Hal ini diungkapkan oleh Kepala MIM Panican, Farid …

Alumni MI Muhammadiyah Panican Siap Melanjutkan Pendidikan Kemana Saja Read More »

Translate »
Open chat
Hubungi Kami
Kemenag Purbalingga
Hallo 👋
Apakah ada yang bisa saya bantu?
Skip to content