Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga

adminweb

Tepuk sakinah

TEPUK SAKINAH “INOVASI MERUKUNKAN KELUARGA”

Edisi 34, oleh Moh Nur Hidayat (Kasi Bimas Islam Kankemenag Kabupaten Purbalingga) Sedang viral, inovasi baru tepuk sakinah adalah upaya untuk merukunkan keluarga menjadi keluarga sakinah. Inovasi yang digagas dalam  program Bimbingan Perkawinan (Bimwin) untuk calon pengantin. Salah satu inovasi terbaru yang kini menjadi viral dan menarik perhatian adalah “Tepuk Sakinah”. Perlu ditanyakan apa yang …

TEPUK SAKINAH “INOVASI MERUKUNKAN KELUARGA” Selengkapnya »

Kasubbag TU Sudiono pimpin briefing pagi tekankan kebersihan

Briefing Pagi Tekankan Kebersihan dan Kebahagiaan dalam Melayani

Purbalingga (Humas) – Kasubbag TU Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga, Sudiono, memberikan arahan kepada para petugas layanan PTSP dalam kegiatan briefing pagi di Ruang PTSP, Senin (6/10/2025). Dalam arahannya, ia menegaskan bahwa kebersihan harus menjadi prioritas utama di lingkungan pelayanan. Area yang bersih dan tertata akan mendukung terciptanya kenyamanan baik bagi petugas maupun masyarakat yang …

Briefing Pagi Tekankan Kebersihan dan Kebahagiaan dalam Melayani Selengkapnya »

Kasi PAIS jadi pembina apel beri pesan inspiratif pelayanan sehati

Kemenag Purbalingga Teguhkan Pelayanan SEHATI Lewat Pesan Inspiratif Kasi PAIS

Purbalingga (Humas) – “Teruslah mempermudah urusan orang lain, urusanmu biar Allah yang mempermudah. Teruslah membuat orang bahagia, bahagiamu biar Allah yang beri.” Pesan itu disampaikan Didik Wirawan, Kasi PAIS Kankemenag Purbalingga saat apel ASN, Senin (6/10/2025). Ia mengajak ASN untuk menanamkan keikhlasan dan empati dalam setiap pelayanan. “Pelayanan terbaik lahir dari hati yang tulus,” ujarnya. …

Kemenag Purbalingga Teguhkan Pelayanan SEHATI Lewat Pesan Inspiratif Kasi PAIS Selengkapnya »

Purbalingga Siap Sambut Ribuan Peserta MAPSI SD XXVI Jateng 2025

Edisi 33, ditulis oleh Didik Wirawan, S.Pd.I., M.A.P ( Kepala Seksi Pendidikan Agama Islam ) Suasana Kabupaten Purbalingga dipastikan akan semakin semarak pada 17–19 Oktober 2025. Pasalnya, daerah berjuluk Bumi Perwira ini dipercaya menjadi tuan rumah Lomba Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Seni Islami (MAPSI) Sekolah Dasar ke-XXVI Tingkat Provinsi Jawa Tengah. Mengusung tema …

Purbalingga Siap Sambut Ribuan Peserta MAPSI SD XXVI Jateng 2025 Selengkapnya »

PERJALANAN YANG MEMBUKA MATA HATI

PERJALANAN YANG MEMBUKA MATA HATI

EDISI 32, Ditulus oleh: Hj. Ani Mufarokhah, S.AgKasi Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kankemenag Purbalingga Tidak pernah terbayangkan sebelumnya, Allah memanggil saya untuk menjadi petugas haji tahun 2025. Saat pengumuman kelulusan seleksi petugas muncul dan nama saya tercantum di dalamnya, kalimat pertama yang keluar hanyalah, “Alhamdulillah.” Namun, di balik syukur itu, hati saya diliputi sejuta rasa. …

PERJALANAN YANG MEMBUKA MATA HATI Selengkapnya »

Kakankemenag Zahid Khasani Ajak Guru Madrasah Adaptif dengan Teknologi Pendidikan

Purbalingga (Humas) – Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga, Zahid Khasani, hadir sebagai narasumber dalam kegiatan Diklat Pembuatan Modul Ajar Berbasis Deep Learning yang digelar di Andrawina Hall, Owabong Cottage Bojongsari, Jumat (3/10/2025). Dalam paparannya, Kakankemenag menegaskan pentingnya guru madrasah untuk terus meningkatkan kompetensi, khususnya dalam merancang perangkat ajar yang sesuai dengan perkembangan teknologi pendidikan. …

Kakankemenag Zahid Khasani Ajak Guru Madrasah Adaptif dengan Teknologi Pendidikan Selengkapnya »

Briefing pagi petugas PTSP Kemenag Purbalingga

Briefing Rutin: Rahasia Kecil di Balik Layanan “Sehati”

Oleh : H. Sudiono, S.Pd.I., M.Pd.I (Kepala Subbag TU Kankemenag Purbalingga) Pagi itu, suasana di halaman Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga masih terasa segar. Para pegawai layanan berdatangan satu per satu, sebagian sambil menyeruput kopi, sebagian lagi dengan senyum semangat menyambut hari. Belum mulai melayani masyarakat, mereka berkumpul sejenak di ruang layanan untuk satu agenda …

Briefing Rutin: Rahasia Kecil di Balik Layanan “Sehati” Selengkapnya »

Penjelasan Teknis BOP dan Insentif 2025, Kemenag Purbalingga Beri Arahan ke Lembaga

Purbalingga (Humas) – Seksi Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren Kankemenag Purbalingga menggelar kegiatan penjelasan teknis pemberkasan Bantuan Operasional Pendidikan (BOP) dan Insentif APBN Tahun 2025. Kegiatan berlangsung di Aula PLHUT Kankemenag Purbalingga, Kamis (2/10/2025). Kegiatan ini ditujukan untuk memberikan pemahaman yang lebih jelas kepada lembaga penerima terkait prosedur, kelengkapan dokumen, serta tenggat waktu pengajuan pemberkasan …

Penjelasan Teknis BOP dan Insentif 2025, Kemenag Purbalingga Beri Arahan ke Lembaga Selengkapnya »

Kemenag Purbalingga Dukung Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan KPU

Purbalingga (Humas) – Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga menunjukkan dukungan nyata terhadap program Komisi Pemilihan Umum (KPU). Hal ini ditandai dengan kehadiran Kasi Pendidikan Agama Islam, Didik Wirawan, dalam Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) Triwulan III Tahun 2025, yang digelar di Aula KPU Kabupaten Purbalingga, Kamis (2/10/2025). Dalam kesempatan tersebut, Didik …

Kemenag Purbalingga Dukung Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan KPU Selengkapnya »

Kemenag Purbalingga Evaluasi Layanan KUA Padamara Pasca Penempatan ASN Baru

Purbalingga (Humas) – Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga, Zahid Khasani, melakukan monitoring di KUA Padamara, Kamis (2/10/2025). Agenda ini menitikberatkan pada implementasi KMA 749 Tahun 2025 sekaligus evaluasi kinerja pasca penempatan ASN baru P3K dan CPNS. Dalam kunjungannya, Kakankemenag menegaskan bahwa regulasi baru harus membawa layanan yang lebih profesional dan transparan. Ia juga berharap …

Kemenag Purbalingga Evaluasi Layanan KUA Padamara Pasca Penempatan ASN Baru Selengkapnya »

Translate »
Open chat
Hubungi Kami
Kemenag Purbalingga
Hallo 👋
Apakah ada yang bisa saya bantu?
Skip to content