Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga

Tak Berkategori

Kakankemenag Muhammad Syafi’ Ajak Manusia Hargai Keberagaman

Purbalingga – Perbedaan agama, ras, suku bangsa, bahasa dan sebagainya di antara umat manusia merupakan sebuah keniscayaan. Hal tersebut menjadi inti sambutan Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga H. Muhammad Syafi’ pada kegiatan Rapat Koordinasi (Rakor) Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Jawa Tengah dengan FKUB Kabupaten Purbalingga yang digelar di Aula Lantai 2 Kankemenag …

Kakankemenag Muhammad Syafi’ Ajak Manusia Hargai Keberagaman Read More »

Membanggakan, 169 ASN di Lingkungan Kankemenag Purbalingga Raih Penghargaan Satyalancana Karya Satya

Purbalingga – Sejumlah 169 Aparatur Sipil Negara (ASN) / Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga menerima penghargaan Satyalancana Karya Satya dari Presiden Republik Indonesia Joko Widodo. Penganugerahan penghargaan tersebut dilakukan seusai kegiatan Upacara Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan ke-77 Republik Indonesia, Rabu (17/8/2022) di lapangan upacara MTs Negeri 2 Purbalingga. …

Membanggakan, 169 ASN di Lingkungan Kankemenag Purbalingga Raih Penghargaan Satyalancana Karya Satya Read More »

Peringati Harlah ke-20, MA Mambaul Ulum Tunjungmuli Gelar Aneka Kegiatan

Purbalingga – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia dan Harlah Madrasah ke-20 Madrasah Aliyah (MA) Mambaul Ulum Tunjungmuli menggelar beberapa kegiatan selama 3 hari, Jumat – Ahad (12-14/8/2022). Kepala MA Mambaul Ulum Tunjungmuli Bisri Mustofa dalam keterangannya menjelaskan, kegiatan yang digelar Sabtu (13/8/2022) berupa doa bersama, pemotongan tumpeng dan kegiatan …

Peringati Harlah ke-20, MA Mambaul Ulum Tunjungmuli Gelar Aneka Kegiatan Read More »

Jadwal Pidato Presiden 16 Agustus 2022

Salam, #SahabatReligi. Esok, Presiden @jokowi akan menyampaikan pesan ke seluruh anak bangsa dalam Pidato Presiden 2022, catat jamnya ya #SahabatReligi.Jam 09.00 wib Pidato Presiden Republik Indonesia pada Sidang Tahunan MPR dan Sidang bersama DPR & DPD. Jam 13.00 Pidato Presiden Pengantar atas RAPBN tahun 2023 Selamat menyimak ya #SahabatReligi HUTRI 77

Kloter 42 SOC Tiba di Debarkasi Asrama Haji Donohudan

Purbalingga- Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga, Muhammad Syafi’ bersama rombongan Bupati Purbalingga, Dyah Hayuning Pratiwi menyambut  sekaligus menjemput kepulangan Jemaah Haji kloter 42 di Asrama Haji Donohudan, Sabtu (13/08). Kelompok terbang 42 SOC Embarkasi Solo terbang dari Bandara Madinah dengan menggunakan pesawat Garuda Indonesia G 6242 pada pukul 06.50 WAS dan tiba di Bandara …

Kloter 42 SOC Tiba di Debarkasi Asrama Haji Donohudan Read More »

Rakor Persiapan Zakat Ekspo dan Pentasharufan Zakat Bersama Digelar di Kankemenag Purbalingga

Purbalingga – Dalam rangka persiapan kegiatan Zakat Ekspo dan Pentasharufan Zakat Bersama, sejumlah pengelola Lembaga Amil Zakat mengikuti kegiatan rapat koordinasi yang bertempat di Aula Lantai 2 Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga, Rabu (10/08/2022). Kegiatan yang digelar sehari tersebut dihadiri Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga H. Muhammad Syafi’, Penyelenggara Zakat dan Wakaf H. Nurdin …

Rakor Persiapan Zakat Ekspo dan Pentasharufan Zakat Bersama Digelar di Kankemenag Purbalingga Read More »

Translate »
Open chat
Hubungi Kami
Kemenag Purbalingga
Hallo 👋
Apakah ada yang bisa saya bantu?
Skip to content