Diklat PTK Berakhir, Kasi Penmad Sudiono Berikan Beberapa Pesan
Purbalingga – Kegiatan Pendidikan dan Pelatihan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) kerjasama Balai Diklat Keagamaan Semarang dengan Kelompok Kerja Madrasah Ibtidaiyah (KKMI) Kabupaten Purbalingga yang digelar di komplek MI Negeri 3 Purbalingga selama 6 hari, Senin-Sabtu (20-25/12/2021) berjalan dengan lancar. Kepala Seksi Pendidikan Madrasah Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga, Sudiono dalam sambutannya pada acara penutupan diklat, …
Diklat PTK Berakhir, Kasi Penmad Sudiono Berikan Beberapa Pesan Selengkapnya »





