“Mahar Ikatan”, Inovasi KUA Karanganyar Wujudkan Ekoteologi dan Ketahanan Pangan
Purbalingga (Humas) — Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Karanganyar menghadirkan inovasi bertajuk MAHAR IKATAN (Manfaatkan Halaman Kantor Ikhtiar Ketahanan Pangan) sebagai wujud peran aktif KUA dalam mendukung program Ekoteologi, Kemenag Asri (Eco Office) serta inovasi berdampak URAB MENDOAN (Umat Rajin Bertani Mendukung dan Menopang Kehidupan). Melalui program ini, KUA Karanganyar memanfaatkan halaman kantor yang sebelumnya …
“Mahar Ikatan”, Inovasi KUA Karanganyar Wujudkan Ekoteologi dan Ketahanan Pangan Selengkapnya »









