Pembinaan ASN dan Launching Program Bilingual MAN Purbalingga Bersama Kakanwil Kemenag Jateng
Purbalingga (Humas) – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Tengah, H. Saiful Mujab, menegaskan bahwa kemajuan madrasah hanya dapat dicapai apabila seluruh unsur di dalamnya memiliki mindset dan cultureset yang sama serta berjalan dalam satu visi yang terintegrasi. “Kalau ingin madrasah maju dan kualitasnya bagus, maka ini menjadi satu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan. …









