Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga

adminweb

Perdana, Apel Pagi Digelar di Halaman Gedung Baru Kankemenag Purbalingga

Purbalingga – Bertempat di halaman gedung Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga yang baru direhabilitasi Senin (20/1/2025), jajaran Kankemenag Purbalingga menggelar Apel Pagi. Kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap Senin pagi tersebut dihadiri Kepala Kankemenag Purbalingga H. Zahid Khasani, Plt. Kasubbag TU H. Sudiono, para Kasi dan Penyelenggara, serta seluruh ASN dan pegawai Non ASN di kantor …

Perdana, Apel Pagi Digelar di Halaman Gedung Baru Kankemenag Purbalingga Read More »

PKKM 4 Tahunan MTs Muhammadiyah 09 Purbalingga  Kasi Pendidikan Madrasah Pesankan Peningkatan dari Fase Madrasah Maju Menuju Madrasah Bermutu

Purbalingga, 18 Januari 2025 – Pada kegiatan Penilaian Kinerja Kepala Madrasah (PKKM) Empat Tahunan di MTs Muhammadiyah 09 Purbalingga dilaksanakan oleh Seksi Pendidikan Madrasah Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga, Kasi Pendidikan Madrasah Sudiono memberikan sambutan yang penuh semangat mengenai visi pendidikan madrasah. Dalam sambutannya, Sudiono menyampaikan pentingnya menuju madrasah yang tidak hanya maju, tetapi juga …

PKKM 4 Tahunan MTs Muhammadiyah 09 Purbalingga  Kasi Pendidikan Madrasah Pesankan Peningkatan dari Fase Madrasah Maju Menuju Madrasah Bermutu Read More »

Saudi Apresiasi Indonesia Kelola Haji secara Profesional dan Humanis

Menteri Agama Nasaruddin Umar menyampaikan Pemerintah Arab Saudi mengapresiasi Pemerintah Indonesia karena mengelola penyelenggaraan ibadah haji dengan profesional dan humanis. Menurut pemerintah Arab Saudi, hal ini berkontributif terhadap peningkatan penyelenggaraan ibadah haji secara global. Menurut Menag, apresiasi ini disampaikan Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi Tawfiq F. Al-Rabiah saat bertemu dengannya di Jeddah akhir pekan …

Saudi Apresiasi Indonesia Kelola Haji secara Profesional dan Humanis Read More »

Sah, Berita Acara PHO Pembangunan Rehab Gedung Kankemenag Purbalingga Ditandatangani

Purbalingga – Bertempat di Aula Lantai 2 PLHUT Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga, Rabu (15/1/2024) dilangsungkan kegiatan penandatanganan berita acara PHO (Provisional Hand Over) dan serah terima pertama hasil pembangunan rehabilitasi gedung Kankemenag Purbalingga.Hadir dan menyaksikan kegiatan penandatanganan berita acara tersebut Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga H. Zahid Khasani, Plt. Kasubbag TU H. Sudiono, …

Sah, Berita Acara PHO Pembangunan Rehab Gedung Kankemenag Purbalingga Ditandatangani Read More »

Tiga Hal Ini Didiskusikan Menag RI dan Menhaj Saudi untuk Peningkatan Layanan Jemaah

Siaran PersKementerian Agama Menteri Agama Nasaruddin Umar bertemu dengan Menteri Haji dan Unrah Tawfiq F Al Rabiah dalam kunjungannya ke Arab Saudi. Pertemuan dua menteri ini berlangsung di Jeddah, 12 Januari 2025. Menag Nasaruddin Umar mengatakan, ada tiga hal yang dibicarakan bersama Menhaj Tawfiq dan semuanya terkait upaya meningkatkan layanan bagi jemaah haji Indonesia. Hal …

Tiga Hal Ini Didiskusikan Menag RI dan Menhaj Saudi untuk Peningkatan Layanan Jemaah Read More »

Indonesia dan Arab Saudi Jalin Kerja Sama Penyelenggaraan haji Tahun 1446 H / 2025 M

alam rangka mempersiapkan persiapan ibadah haji tahun 1446H/2025M, Menteri Agama RI Nasaruddin Umar didampingi Kepala Badan Penyelenggara Haji Republik Indonesia Mochamad Irfan Yusuf berkunjung ke Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi, Minggu (12/1/2025). Tampak hadir dalam kesempatan tersebut, Ketua Komisi VIII DPR RI Marwan Dasopang, Dirjen PHU Hilman Latief, Kepala BPKH Fadlul Imansyah dan perwakilan …

Indonesia dan Arab Saudi Jalin Kerja Sama Penyelenggaraan haji Tahun 1446 H / 2025 M Read More »

Dibuka Mulai Maret untuk 269 Ribu Guru, Ini Kriteria Peserta PPG Kementerian Agama

Kementerian Agama mulai tahun ini akan mengakselerasi program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan yang menjadi binaannya, baik guru madrasah maupun guru agama (Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Buddha, maupun Khonghucu) di sekolah umum. Ada 625.481 guru yang ditargetkan dapat diselesaikan dalam kurun waktu dua tahun mendatang. “Mulai tahun ini, kita akan akselerasi PPG guru. Langkah …

Dibuka Mulai Maret untuk 269 Ribu Guru, Ini Kriteria Peserta PPG Kementerian Agama Read More »

Diserahkan, 10 Mahasiswa Syariah UIN SAIZU Purwokerto Jalani Magang Profesi

Purbalingga – Bertempat di Ruang Rapat Pimpinan Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga, sejumlah 10 orang Mahasiswa Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Prof. KH Saifuddin Zuhri (UIN SAIZU) Purwokerto diserahterimakan untuk mengikuti kegiatan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL).Didampingi para Kasi dan Penyelenggara, Plt. Kasubbag TU H. Sudiono mewakili Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga menerima kehadiran Dosen …

Diserahkan, 10 Mahasiswa Syariah UIN SAIZU Purwokerto Jalani Magang Profesi Read More »

Budayawan Purbalingga Agus Sukoco Tandaskan Pentingnya Keberadaan Kementerian Agama

Purbalingga – Tanda-tanda bangsa Indonesia masih memegang budaya ketimuran adalah masih adanya Kementerian Agama. Hal tersebut ditandaskan Budayawan Purbalingga Agus Sukoco dalam ceramahnya di Aula Lantai 2 PLHUT Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga, Rabu (8/1/2025).Dihadapan peserta Tasyakuran Hari Amal Bhakti ke-79 Kementerian Agama Tingkat Kankemenag Kabupaten Purbalingga, Agus mengungkapkan bahwa bangsa Indonesia lahir dalam dunia …

Budayawan Purbalingga Agus Sukoco Tandaskan Pentingnya Keberadaan Kementerian Agama Read More »

Hikmat, Tasyakuran Tutup Rangkaian Peringatan HAB ke-79

Purbalingga – Mengangkat tema Ngaji Budaya, Umat Rukun Menuju Indonesia Emas 2045, jajaran Kantor Kementerian Agama Kabupaten Purbalingga menggelar acara tasyakuran. Kegiatan yang berlangsung hikmat tersebut bertempat di Aula Pusat Layanan Haji dan Umroh Terpadu (PLHUT) kantor setempat, Rabu (8/1/2025).Ketua Panitia HAB Tingkat kabupaten Mardini dalam laporannya menjelaskan, kegiatan yang digelar sehari tersebut menjadi puncak …

Hikmat, Tasyakuran Tutup Rangkaian Peringatan HAB ke-79 Read More »

Translate »
Open chat
Hubungi Kami
Kemenag Purbalingga
Hallo 👋
Apakah ada yang bisa saya bantu?
Skip to content